Museum Mobil Tua Yang Unik Unik Di Athena

 On Rabu, 08 Juni 2011  

Bicara Yunani kita pasti menerawang kepada kejayaan masa lalunya. Dan kini di Athena telah dibuka sebuah museum khusus mobil-mobil tua yakni Hellenic Motor Museum. Beragam jenis mobil tua menjadi koleksinya.



Mobil Ford Super Two tahun 1962 tengah dipamerkan. Ada sekitar 110 jenis kendaraan yang tersimpan di sini. Reuters/Yiorgos Karahalis.





Pekerja tengah membersihkan Willys Whippet 6 roadster tahun 1929 yang berada di samping Lincoln roadster L151. Reuters/Yiorgos Karahalis.


src="https://lh3.googleusercontent.com/blogger_img_proxy/AEn0k_s71iU3Lt9KFZFJ2YN4l7cnuYCBDsC0BP2aFINySlgLO1pwxAkg63MbJSVzrgoAomnEWJG3UqGb60wVslbT_7Rbrrpdk-ZNaU0zVHmD1b9fE1cUGqAq340hSF-kAeM=s0-d">
Mobil Willys Whippet 6 roadster tengah dibersihkan pekerja. Mobil vokalis Led Zeppelin Robert Plant yakni Chrysler Imperial juga tersimpan dengan rapih. Reuters/Yiorgos Karahalis.



Jangan lupakan yang satu ini. Mercedes 300 SL Gullwing yang dimiliki oleh Paul Newman. Mobil tahun 1952 ini merupakan mobil yang tercepat di masanya. Reuters/Yiorgos Karahalis.



Mobil ditempatkan dalam formasi yang unik. Membuat pengunjung terasa betah. Mobil tertua yang ada di sini adalah mobil pemadam kebakaran dari Hongaria yang dilansir berasal dari tahun 1895. Reuters/Yiorgos Karahalis.







sumber :http://foto.detik.com/readfoto/2011/03/04/144339/1584632/647/1/museum-mobil-tua-athena
Museum Mobil Tua Yang Unik Unik Di Athena 4.5 5 Unknown Rabu, 08 Juni 2011 Bicara Yunani kita pasti menerawang kepada kejayaan masa lalunya. Dan kini di Athena telah dibuka sebuah museum khusus mobil-mobil tua yakni...


Related Post:

  • Uang Logam Indonesia Paling LangkaUang logam paling langka di Indonesia kita tercinta ini, memang nominalnya gede2, karena tahun 45 � 75 an dan dari 95 � 99 itu negara kita kan sedang berusaha bangkit dari krisis.. hehe.. oh ya gan, berdasarkan sumber, semua dari emas murni lho, gan.… Read More
  • Pesawat-pesawat Terbesar di DuniaAntonov An-225Pesawat terbesar di dunia adalah Antonov An-225 Myria. Nama belakang pesawat ini ???? (Myria) yang dalam bahasa Ukraina berarti Mimpi atau Inspirasi.Dahulu pesawat ini digunakan untuk mengangkut pesawat ulang alik Buran menggantikan Mya… Read More
  • Inilah Kacamata Elektronik Pertama di DuniaMeski terlihat seperti kacamata biasa. Namun inilah alat bantu penglihatan pertama yang menggunakan teknologi elektronik bifocal. Seperti apa?Kacamata emPower ini memungkinkan pengguna bifocal mengubah sistem pengaturan untuk membaca atau melihat jar… Read More
  • Misteri Jembatan Tertua di Dunia, Adam�s BridgeAdam Bridge, atau yang kerap dijuluki Rama Bridge merupakan salah satu �Mysterious Places in the World�s� adalah rantai batu kapur buatan (bukan krn peristiwa alam) antara pulau Mannar, didekat Sri Lanka barat laut dan Rameswaram, di pantai tenggara … Read More
  • 5 patung tertinggi di indonesiaAda beberapa patung besar yang terdapat di Indonesia, tapi saya hanya akan menulis beberapa yang menarik perhatian saya.1. Garuda Wisnu KencanaGaruda Wisnu Kencana merupakan patung Dewa Wisnu yang sedang mengendarai garuda. Patung ini nantinya setela… Read More

Tidak ada komentar:

Posting Komentar