Tipe Pacaran Berdasarkan Waktu First Kiss

 On Senin, 30 April 2012  

First kiss atau ciuman pertama adalah salah satu wujud menunjukkan rasa sayang. Dilansir dari NYUNYU.com ada beberapa tipe hubungan berdasarkan waktu pertama kali mereka ciuman:

1. Sebelum Jadian
Ini artinya pasangan ini udah ngebet, sebelum jadian aja udah nyosor duluan. Bisa jadi, ini juga semacam tes, layak atau nggak dijadiin pacar.


2. Sesaat Setelah Jadian
Tipe ini adalah tipe yang kebanyakan nonton film romantis. Selain itu, ciuman ini sering diartikan sebagai deklarasi kalo mereka udah
jadian.


3.Sebulan Setelah Jadian
Tipe ini artinya tipe penyabar, baik salah satu atau keduanya. Biasanya, salah satu ada yang ngebet, tapi yang lain minta sabar. Mereka dalam melakukan apapun selalu menunggu waktu yang tepat.


4.Sampe Putus Belum Ciuman
Udah jadi mantan tetep belum ciuman. Tipe ini adalah tipe yang apes. Apes khususnya di salah satu pihak yang ngebet, atau pas salah satu minta cium malah diputusin. Kalo keduanya ngebet, berarti nggak pernah nemu momen yang tepat. Hmm.. atau memang salah satu ada yang nggak sayang
Tipe Pacaran Berdasarkan Waktu First Kiss 4.5 5 Unknown Senin, 30 April 2012 First kiss atau ciuman pertama adalah salah satu wujud menunjukkan rasa sayang. Dilansir dari NYUNYU.com ada beberapa tipe hubungan berdasar...


Related Post:

  • 8 Kisah Cinta Yang Gak Bakal Kamu LupainCinta? Berapa cerita cinta yang Anda punya selama ini, satu atau dua? Ah bukan jumlah yang penting, tapi kenangan dan cerita yang tersimpan di balik cinta itu. Jadi cinta yang bagaimana yang memang indah untuk dikenang?1. Cinta PertamaCinta pertama a… Read More
  • 35 Tahun ke Atas, Wanita Mulai Lupakan Seks?Lebih dari seperempat wanita berusia 35 tahun ke atas ternyata tidak pernah lagi melakukan hubungan intim dengan pasangannya, demikian hasil survei terbaru di Inggris. Survei itu juga menyatakan, hampir 28 persen dari para wanita menganggap aktivitas… Read More
  • 20 Tanda Wanita Telah Mengalami Kekerasan Dalam Hubungan AsmaraAbusive relationship, atau hubungan asmara yang disertai tindak kekerasan seringkali tak terlihat, karena biasanya tidak langsung melibatkan kekerasan fisik. Karena itu, para korban sering tak menyadarinya. Namun, Anda perlu waspada bila tanda-tanda … Read More
  • 6 Cara Melupakan Mantan Pacar AndaMasihkah Anda memikirkan mantan dan tidak bisa menghilangkannya dari pikiran Anda? Bahkan saat bersama orang yang baru, Anda masih mengkait-kaitkannya dengan mantan?Jangan membanding-bandingkanJika Anda terus membanding-bandingkan kekasih dengan mant… Read More
  • Tips Atasi Rasa Cemas Saat BercintaGugup atau cemas saat akan bercinta, mungkin jadi salah satu masalah yang menghinggapi kebanyakan wanita. Rasa gugup, cemas atau tidak nyaman bisa disebabkan kurangnya percaya diri karena merasa bentuk tubuhnya kurang bagus, atau takut tidak bisa mem… Read More

Tidak ada komentar:

Posting Komentar