Tips Mengencangkan Otot Vagina

 On Kamis, 26 April 2012  


Ketakutan utama seorang istri setelah melahirkanadalah tak dapat lagi memuaskan sang suami. Tentu, yang dia maksud adalah keromantisan dalam vagina. Sebuah kekhawatiran yang beralasan, memang. Apalagi, tak dapat dipungkiri, setelah melahirkan otot vagina memang mengalami pelebaran. Atau daya cengkramnya melemah seiring pertambahan usia, berat badan, dan keteledoran untuk terus mengencangkannya.
Mengencangkan otot vagina? Ya, kenapa tidak. Apalagi, teknik pengencangan yang sederhana ini juga terhitung tidak baru dan sama manfaatny dengan obat kuat herbal di toko obat

Lalu bagaimana cara latihannya? Gampang. Pertama, Anda tahu persis pergerakann otot vagina Anda. Caranya, coba saat buang air kecil, Anda menahan kucuran si air seni, sesaat saja. Jika Anda merasakan ada gerakan otot, nah, itulah otot vagina Anda. Latihan kegel juga dimulai dengan cara seperti itu. Saat Anda buang air kecil, cobalah untuk menahan aliran airnya, kira-kira 1 menit untuk latihan pertama. Setelah itu,
air seni bisa Anda keluarkan semuanya. Tapi, kalau Anda ingin berhasil dengan lebih cepat, cobalah untuk melakukan tiga kali penahanan selama buang air kecil, dengan waktu tahan yang terus ditambah.


Jika waktu tahan satu satu menit itu sudah Anda kuasai, cobalah untuk meningkatkannya. Tapi, Anda juga harus tahu posisi tubuh yang tepat saat melatih otot vagina itu. Usahakan melakukan latihan ini dalam keadaan paha membuka, atau berjongkok. Ini akan membuat otot vagina Anda yang terbuka dapat mengerut dengan lebih kuat. Selain itu, posisi tubuh yang demikian akan membuat otot panggung tertarik, dan lubang anus terasa mengecil. Ini juga sekaligus menjadi tanda otot vagina Anda sedang berkontraksi. Tapi ingat, And ajuga harus usahakan untuk melatih otot vagina itu tanpa memberi beban yang sama pada bokong atau perut Anda.


Jika latihan penahanan air seni ini sudah Anda kuasai, kini And aharus melatihnya setiap saat, sekalipun tidak ingin buang air seni. Usahakan, 30 kali Anda menahan otot vagina dalam satu hari. Yakin, dalam waktu 30 hari, otot vagina Anda sudah akan sangat kuat mencengkram. Namun, tidak ada salahnya juga, sebelum 30 hari itu, , Anda mencobanya saat tim suis dengan suami Anda.


Sumber : http://forum.vivanews.com
Tips Mengencangkan Otot Vagina 4.5 5 Unknown Kamis, 26 April 2012 Ketakutan utama seorang istri setelah melahirkanadalah tak dapat lagi memuaskan sang suami. Tentu, yang dia maksud adalah keromantisan dalam...


Related Post:

  • Pria 'Biasa' Kini Jadi Incaran Wanita Punya tubuh tinggi, atletis dengan perut six packs adalah tipe pria idaman bagi banyak wanita. Namun tahukah Anda ternyata tipe pria seperti ini tidak lagi menjadi incaran para wanita saat ini.Dalam kenyataannya, pria sempurna bagi perempuan ke… Read More
  • kota paling romantis buat yang sedang jatuh cinta1. Copenhagen, DenmarkRomantis yang eksklusif. Sinar temaram dari lampu-lampu sepanjang jalanan Copenhagen akan membawa Anda dan pasangan ke dalam suasana yang syahdu. Kastil-kastil seperti Amalienborg Palace atau Ronsenborg Castle and King�s Garden,… Read More
  • Saat bercinta, matikan tv biar tidak rusak moodStop nyalakan televisi saat Anda bercinta dengan pasangan karena bisa membuyarkan konsentrasi! Ada banyak benda yang bisa Anda letakkan di tempat tidur, yang bisa membantu menciptakan suasana yang sensual dan romantis, seperti lilin dan musik yang le… Read More
  • Benarkah obat kuat pria itu hanya mitos?Dunia seks lelaki penuh dengan mitos termasuk mitos obat kuat. Sudah sejak dulu lelaki mengembara dari zaman ke zaman mencari obat kuat apa yang paling ampuh. Sampai sekarang belum ditemukan karena memang obat kuat hanyalah mitos seks.Seks itu ada di… Read More
  • Cukur Rambut di Sekitar Miss V Bangkitkan Gairah SeksAda beberapa keuntungan mencukur rambut di daerah kewanitaan. Selain menyangkut kesehatan, ini akan berhubungan dengan sensitifitas rangsangan seksual Anda.Mencukur rambut kemaluan sebetulnya aman dilakukan. Sama seperti mencukur rambut bagian tubuh … Read More

Tidak ada komentar:

Posting Komentar